Buku Ajar Rekayasa Perangkat Lunak

Main Article Content

Yulian Findawati
Cindy Taurusta

Abstract

Rekayasa perangkat lunak (software engineering) bukanlah berbicara tentangbahasa pemrograman untuk membangun sebuah perangkat lunak. Rekayasa
Perangkat Lunak atau RPL adalah suatu bidang profesi yang mendalami cara-cara pengembangan perangkat lunak, termasuk pembuatan, pemeliharaan, manajemenorganisasi pengembangan perangkat lunak, dan sebagainya, atau sebuah profesi dari seorang perekayasa perangkat lunak yang berkaitan dengan pembuatan dan pemeliharaan aplikasi perangkat lunak dengan menerapkan teknologi dan praktik dari ilmu komputer, manajemen proyek, dan bidang-bidang lainnya. Buku ini mudah dipahami kerena disertai studi kasus.

Downloads

Download data is not yet available.

Metrics

Metrics Loading ...

Article Details

How to Cite
Findawati, Y., & Taurusta, C. (2021). Buku Ajar Rekayasa Perangkat Lunak . Umsida Press, 1-131. https://doi.org/10.21070/2018/978-602-5914-09-6
Issue
Section
Buku Ajar

References

Pressman, R. S., Software Engineering: A Practitioner's Approach, 8th Edition, McGraw-Hill, 2008
Sommerville, I., Software Engineering 8th edition, Addison-Wesley, 2007.
Stephen R. Schach: Object-Oriented and Classical Software Engineering, 7th Edition, 2007 Pustaka penunjang :
Meyer, B., Object-Oriented Software Construction, 2nd Edition, Prentice-Hall, 1997.
Pfleeger, S. L., Software Engineering Theory and Practice, 2nd Edition,Prentice Hall, 2001

Most read articles by the same author(s)