Buku Ajar Profesi Kependidikan

Main Article Content

Machful Indra Kurniawan
Zuyyina Fihayati
Mahardika D K Wardana

Abstract

Guru merupakan penentu keberhasilan pendidikan melalui kinerjanya pada tingkat institusional dan intruksional, peran strategis tersebut sejalan dengan UU No 14 tahun 2015 tentang guru dan dosen, yang menempatkan kedudukan guru sebagai tenaga profesional sekaligus sebagai agen pembelajaran. Sebagai tenaga profesional, pekerjaan guru hanya dapat dilakukan oleh seorang yang mempunyai kualifikasi akademik, kompetensi, sertifikat pendidik sesuai dengan persyaratan untuk setiap jenis dan jenjang pendidikan tertentu (Sidiq, 2018). Oleh karena itu sebagai tenaga professional, seorang guru harus mampu menjalankan tugas dan tanggung jawabnya secara profesional, dengan kata lain seorang guru profesional harus mampu mengutamakan kepentingan profesinya sebagai guru dibandingkan kepentingan pribadi (Chaniago, 2015). Di samping dengan keahliannya, guru profesional harus menunjukkan tanggung jawabnya dalam melaksanakan seluruh pengabdiannya serta mampu memikul dan melaksanakan tanggung jawab sebagai guru kepada peserta didik, orang tua, masyarakat, bangsa negara dan agamanya. Guru profesional mempunyai tanggung jawab sosial, intelektual, moral dan spiritual. (Hamid 2017)

Downloads

Download data is not yet available.

Metrics

Metrics Loading ...

Article Details

How to Cite
Kurniawan, M. I., Fihayati, Z., & Wardana, M. D. K. (2022). Buku Ajar Profesi Kependidikan. Umsida Press, 1 - 60. https://doi.org/10.21070/2021/978-623-6292-85-3
Issue
Section
Buku Ajar

References

Dudung, A. 2018. “Kompetensi Profesional Guru.” Jurnal Kesejahteraan Keluarga Dan Pendidikan (JKKP) 5(1):9–19.
Hamid, A. 2017. “Guru Profesional.” Al-Falah: Jurnal Ilmiah Keislaman Dan Kemasyarakatan 17(2):274–85.
Indonesia, P. R. 2006. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional Pendidikan. Jakarta.
Kurniawan, A., & Astuti, A. P. 2017. “Deskripsi Kompetensi Pedagogik Guru Dan Calon Guru Kimia SMA Muhammadiyah 1 Semarang.” in PROSIDING SEMINAR NASIONAL & INTERNASIONAL.
Larson, Kermit D.; Wild, John J. and Chiappetta, Barbara. 2005. Fundamental Accounting Principles, 17 Th Edition, McGraw-Hill - Irwin. International Edition.
Lase, F. 2016. “Kompetensi Kepribadian Guru Profesional.” Pelita Bangsa Pelestari Pancasila 11(1).
Roqib, M., and N. Nurfuadi. 2020. Kepribadian Guru. Yogyakarta: CV. Cinta Buku.
Saragih, A. H. 2008. “Kompetensi Minimal Seorang Guru Dalam Mengajar.” Jurnal Tabularasa 5(1):23–34.
Voogt, J., P. Fisser, N. N. Pareja Roblin, J. Tondeur, and J. van Braak. 2013. “Technological Pedagogical Content
Knowledge - a Review of the Literature.” Journal of Computer Assisted Learning 29(2):109–21.
Wijaya, Etistika Yuni, Dwi Agus Sudjimat, and Amat Nyoto. 2016. “Transformasi Pendidikan Abad 21 Sebagai Tuntutan Pengembangan Sumber Daya Manusia Di Era Global.” Universitas Negeri Malang. 1(1):263–78.

Most read articles by the same author(s)