Buku Ajar Pengantar Ilmu Komunikasi

  • Didik Hariyanto Universitas Muhammadiyah Sidoarjo
Keywords: Pengantar, Ilmu, Komunikasi

Abstract

Puji syukur Alhamdulillah buku ajar Pengantar Komunikasi ini dapat terselesaikan dengan baik. Terima kasih juga penulis sampaikan pada Universitas Muhammadiyah Sidoarjo yang telah mempercayakan tanggungjawab penyusunan buku ajar ini pada penulis melalui program Riset Dasar Institusi. Buku ini disusun dalam situasi yang tidak biasa, yakni terjadinya wabah global Covid – 19 atau yang kita kenal sebagai virus corona. Penulis menyadari banyak keterbatasan dan tantangan dalam menulis buku ajar ini, ditengah menyusun buku ajar ini penulis terinfeksi virus covid – 19 sehingga memerlukan perawatan serius beberapa waktu lamanya. Namun dengan deadline yang tidak bisa di dikompromi penulis berusaha menyelesaikan buku ajar Pengantar Ilmu Komunikasi sesuai jadwal.Buku ini menjadi sangat penting terutama bagi mahasiswa baru yang mengambil Program Studi Ilmu Komunikasi, karena berisi tentang dasar-dasar ilmu komunikasiseperti pengertian, fungsi dan tujuan komunikasi, unsur-unsur dan komponen komunikasi, proses komunikasi, model komunikasi serta bentuk-bentuk komunikasi.Penulis sungguh menyadari jika buku ajar ini memiliki berbagai kekurangan. Oleh karenanya, kritik dan saran pembaca sangat penulis butuhkan sebagai uapayaperbaikan pada penulisan selanjutnya. Semoga buku ajar ini bermanfaat bagi mahasiswa dan pembaca dan menjadi sebuah amal ibadah bagi penulis

Downloads

Download data is not yet available.

Metrics

Metrics Loading ...

References

Mulyana.D. Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar. PT REMAJA ROSDAKARYA. Bandung. 2007

DevitoA.Joseph. Komunikasi antar manusia, edisi kelima terjemah Hunter College of the city University of New York McQuail’s. Mass Communication Theory.Salemba Humanika. 2011

Elvinaro dan Lukiati. Komunikasi Massa Suatu Pengantar. Sembiosa Rekatama Media. 2004

Rakhmat, Jalaluddin. 2009. Psikologi Komunikasi Edisi Revisi. Bandung: Remaja Rosdakarya

Cangara, Hafied. Pengantar Ilmu Komunikasi, PT Raja Grafindo Persada. Jakarta. 2004

Devito, Joseph A. Komunikasi Antar Manusia edisi ke-5, Professional Books. 1997

Sasa Djuarsa S., Teori Komunikasi, Universitas Terbuka, Jakarta. 2003

John Fiske, Introduction to Communication Studies, Sage Publications, 1996

Stephen W. Littlejohn, Theories of Human Communiation, Wadsworth Publication, New Jersey, 1996.

Brent D. Ruben, Communication and Human Behaviour, Prentice Hall, New Jersey, 2004

Effendi, Onong Uchjana. 1993. Ilmu, Teori & Filsafat Komunikasi. Bandung: Citra Aditya Bakti.

Blake, R.H, dan Haroldsen, E.O. 2005. Taksonomi Konsep Komunikasi. Surabaya: Papyrus.

Berger, Roloff, Ewoldsen, Handbook Ilmu Komunikasi. Terjemah, Nusa Media 2014

Vardiansyah. Pengantar Ilmu Komunikasi. Ghalia Indonesia. 2004

Published
2021-09-24
How to Cite
Hariyanto, D. (2021). Buku Ajar Pengantar Ilmu Komunikasi. Umsida Press, 1-119. https://doi.org/10.21070/2021/978-623-6081-32-7
Issue
Section
Text Book

Most read articles by the same author(s)