Penyelesaian Kredit Bermasalah dan Pencatatan Akuntansinya

Main Article Content

Sarwenda Biduri
Eny Maryanti
Alshaf Pebrianggara

Abstract

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, sehingga Modul “Penyelesaian Kredit Bermasalah dan Pencatatan Akuntansinya” ini dapat disusun dengan baik meskipun perlu penyempurnaan lebih lanjut. Dengan selesainya penulisan buku modul ini penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan bahan-bahan tulisan baik langsung maupun tidak langsung. Modul Penyelesaian Kredit Bermasalah dan Pencatatan Akuntansinya ini seluruhnya terdiri dari tiga bagian; bagian pertama yaitu pendahuluan yang memberikan gambaran umum mengenai kondisi perbankan dengan adanya kredit macet. Bagian kedua menguraikan pembahasan teori mengenai kredit macet dan pada bagian ketiga berisi mengenai soal latihan dan lembar kerja.
Penulis berharap dengan memaparkan berbagai aspek yang berhubungan dengan Akuntansi Badan Usaha Milik Desa atau lebih tepatnya Badan Kredit Desa (BKD), semoga dapat memberikan banyak manfaat. Khususnya yaitu kepada mahasiswa akuntansi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.
Akhir kata, kritik dan saran sangat diharapkan untuk penyempurnaan buku modul ini. Harapan kami semoga buku modul ini dapat digunakan sebagai tambahan informasi dan bermanfaat bagi aktivitas pembelajaran mata kuliah Akuntansi Sektor Publik di Program Studi Akuntansi, Fakultas Bisnia Hukum dan Ilmu Sosial, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.

Downloads

Download data is not yet available.

Metrics

Metrics Loading ...

Article Details

How to Cite
Biduri, S., Maryanti, E., & Pebrianggara, A. (2021). Penyelesaian Kredit Bermasalah dan Pencatatan Akuntansinya. Umsida Press, 1-46. https://doi.org/10.21070/2020/978-623-6833-59-9
Issue
Section
Modul

References

Isanty, M. (2015). Contoh Soal Kredit (Akuntansi Perbankan). ttp://Therealmeity.Blogspot.Com. http://therealmeity.blogspot.com/2015/12/contoh-soalkredit akuntansi-perbankan.html
Sudarto, D. (n.d.). FINAL SEMESTER EXAM OF UNEVEN SEMESTER. http://pendakuntansi. ums.ac.id/wp-content/uploads/sites/78/2018/05/Soal-Akuntansi Perbankan.docx

Most read articles by the same author(s)